Harga Dan Spesifikasi Oppo Find 5

Harga Dan Spesifikasi Oppo Find 5

Spesifikasi Oppo Find 5 - Produsen baru di pasar indonesia yang berpusat di china ini mulai unjuk gigi, sebuah gebrakan hebat untuk pasar yang potensial seperti indonesia, Oppo Smartphone mulai familiar dengan telinga masyarakat indonesia, mereka mulai membuat branding untuk pasar indonesia, mungkin beberapa dekade mendatang Oppo Smartphone akan lebih dikenal, karena produksi smartphone keluaran oppo ini memang mempunyai spesifikasi yang bagus dan tentu saja bisa bersaing dengan lainnya, dan terlebih harga yang dikeluarkan sedikit lebih murah dibandingkan dengan smartphone apple Iphone 5s.

Kelebihan Oppo Find 5 - Smartphone keluaran terbaru ini memiliki resolusi layar sebesar 5 Inci, mampu menghipnotis pecinta smartphone di indonesia, terlebih dengan Oppo Find 5 ini sangat tipis dan elegan, bukan hanya itu Oppo find 5 ini juga dilengkapi dengan dua kamera 13MP dan 1,9MP, dan dengan di balut dengan OS terbaru dari android v4.1 (Jelly Bean) membuat oppo find 5 ini semakin garang, dengan CPU Qualcomm APQ8064 Snapdragon Quad-core 1.5 GHz Krait Adreno 320 dan memori RAM sebesar 2GB membuat Find 5 ini terasa lebih cepat dan mampu membuka banyak aplikasi.

Kekurangan Oppo FInd 5 - Sayangnya Oppo Find 5 ini tidak dilengkapi dengan memori eksternal yang akan membuat penggunanya bingung dan kahawatir akan over kapasitas, walaupun tidak dilengkapi oleh memori eksternal oppo find 5 ini mempunya memori eksternal yang cukup besar yaitu sebesar 16GB, mungkin ini bisa menjadi bahan pertimbangan anda dalam membeli Smartphone Oppo find 5.

Spesifikasi Oppo Find 5


GENERALNetworkGSM 850 / 900 / 1800 / 1900, 3G HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
LAYARTipeIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran1080 x 1920 pixels, 5.0 inches (~441 ppi pixel density) Multitouch, Corning Gorilla Glass 2
DIMENSIUkuran/Berat141.8 x 68.8 x 8.9 mm / 165 g
AUDIOFiturVibration, MP3, WAV ringtones
Jack3,5 mm Jack Audio
SpeakerphoneYa, Dolby Mobile sound enhancement
MEMORYInternal16 GB, 2 GB RAM
EksternalTidak
DATA3GHSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
EDGEYa
GPRSYa
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetoothv4.0 with A2DP
InfraredTidak
USB/PortmicroUSB v2.0
KAMERAPrimer13 MP, 4128×3096 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
SekunderYa, 1.9 MP
Video RecordYa, 1080p@30fps, HDR
BATERAITipeStandard battery, Li-Ion 2500 mAh
Standby-
Talk Time-
FITUROSAndroid OS v4.1.1 (Jelly Bean)
CPUQualcomm APQ8064 Snapdragon Quad-core 1.5 GHz Krait Adreno 320, Sensors: Accelerometer, gyro, proximity, compass
BrowserHTML5
GPSYa, with A-GPS
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Javavia Java MIDP emulator, Fitur tambahan: – SNS integration – Active noise cancellation with dedicated mic – Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk – Organizer – Document viewer – Photo viewer/editor – Voice memo/dial/commands – Predictive text input
FITUR LAINMultiple SIMTidak
Video PlayerMP4/H.263/H.264/WMV player
MP3 PlayerMP3/eAAC+/WMA/WAV player
Audio RecordYa
TVTidak

Harga Oppo Find 5


Oppo membandrol Find 5 ini dengan harga 6jt an
Harga Dan Spesifikasi Oppo Find 5 | Unknown | 5