Apalagi Acer Liquid Z5 ini memiliki layar 5.0 inci yang membuat kita lebih leluasa dalam menggunakan handphone terbaru dari acer ini, spesifikasi Acer Liquid Z5 memang terlihat lebih menawan dengan balutan prosesor Dual-core 1.3 GHz ditambah dengan 512 MB RAM dan Android OS, v4.2 (Jelly Bean) yang berarti handphone ini tidak akan kesulitan jika anda ingin menggunakan aplikasi BBM untuk android tentunya.
Spesifikasi Acer Liquid Z5 memang masih jauh dibawah handphone-handphone premium lainnya, namun jika ditilik dari harga handphone Acer Liquid Z5 maka kita bisa membandingkan handphone ini dengan handphone lainnya yang memiliki harga yang sama terutama dalam hal spesifikasi karena seperti yang kita tahu bahwa harga handphone akan berbanding lurus dengan spesifikasi handphone tersebut, dan tentunya dengan harga Acer Liquid Z5 yang tidak akan melebihi 3 juta rupiah, maka seharusnya anda sudah bisa menebak fitur dan spesifikasi seperti apa yang diberikan oleh pihak acer untuk handphone terbarunya ini.
Harga Acer Liquid Z5 Terbaru
Spesifikasi Acer Liquid Z5
GENERAL
LAYAR
DIMENSI
AUDIO
MEMORY
DATA
KAMERA
BATERAI
FITUR
FITUR LAIN
Kelebihan
- Support 3G
- Internal Memory besar 4GB
- Layar Besar 5.0 Inci
- Kamera Belakang 5MP
- Prosesor QDual-core 1.3 GHz
- DTS sound enhancement
Kekurangan
- Tidak Support 4G
- RAM hanya 512MB
- Kamera Depan VGA
Harga Handphone Acer Liquid Z5
Harga Baru : -Harga Bekas : -
Per : 2 January 2014
Untuk Harga Terbaru Silahkan Cek Di -> DAFTAR HARGA HANDPHONE Acer
*Harga Tersebut mungkin bisa saja berbeda dengan harga diwilayah anda, karena tergantung tempat dan toko yang menjual barang tersebut